Cara Mudah membersihkan Lantai Kamar Mandi

lantai kamar mandi memang tidak mudah untuk dibersihkan, dibutuhkan perawatan setiap hari akan lantai kamar mandi tidak berkerak. karena bagian kerak lantai kamar mandi akan sulit untuk dijangkau serta membuat anda malas saat membersihkannya. semakin lama akan membuat lantai tersebut hitam dan jorok bahkan bisa semakin membersar. tidak hanya lantai kamar mandi saja yang sulit dibersihkan, contoh lainnya seperti wastafel. apabila wastafel sudah berkerak maka akan sulit dibersihkan jika anda sendiri kurang telaten dalam membersihkannya.

Cara Membersihkan Lantai yang berkerak sebenarnya cukup mudah asalkan anda sendiri rajin dalam membersihkannya dan tanpa menunda nunda. yang anda butuhkan hanya alat untuk membersihkan lantai kamar mandi sebagai berikut.

Cara Mudah membersihkan Lantai Kamar Mandi


  1. Sikat lantai dari plastic
  2. Sikat gigi bekas
  3. Kertas amplas yang halus ( amplas duco )
  4. Batu apung
  5. Cairan pembersih Porstex ( botol biru )
  6. Kain lap ( agak banyak )
  7. Pilox clear


Langkah Langkah Membersihkan Lantai Kamar Mandi Berkerak


1.Sikat seluruh permukaan lantai kamar mandi serta siram bagian yang sudah disikat dengan air. tujuan langkah 1 ini adalah untuk membersihkan kotoran yang melekat. untuk bagian yang disudut dapat anda bersihkan dengan sikat gigi yang bekas.

2.Bagian yang masih kotor dapat anda bersihkan dengan menggunakan cairan porstek. cara membersihkannya adalah dengan menggunakan kuas lalu olesi pada lantai yang kotor dengan cairan porstex. jika sudah, lalu diamkan selama 15-20 menit.

3.setelah 20 menit lalu sikat kembali lantai tersebut untuk melihat jenis kotoran yang tidak bisa dibersihkan dengan porstex apakah masih ada. lalu bilas dengan air yang banyak.

4.untuk kotoran kotoran biasa jika menggunakan porstex biasanya sudah terangkat, jika masih anda kotoran yang susah dibersihkan maka gunakan amplas atau batu apung. cara ini hanya untuk kotoran kotoran yang melekat kuat dan susah dibersihkan.

5.Jika sudah selesai lalu gunakan kain untuk lap hingga benar benar kering lalu semprotkan pilox clear agar permukaan terlihat kinclong.

Nah itulah Cara Mudah membersihkan Lantai Kamar Mandi. Cara diatas dapat anda ulang berkali kali untuk menghasilkan hasil yang sempurna. semoga artikel diatas dapat membantu anda. jangan lupa like dan share artikel ini ya,

Baca Artikel Menarik lainnya :

Reaksi kamu setelah baca artikel ini?